Walter Kaudern

Infobox orangWalter Kaudern

Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran24 Maret 1881 Edit nilai pada Wikidata
Stockholm Edit nilai pada Wikidata
Kematian16 Juli 1942 Edit nilai pada Wikidata (61 tahun)
Data pribadi
PendidikanUniversitas Stockholm Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
Pekerjaanherpetologist (en) Terjemahkan, antropolog, pelukis, zoologis, explorer (en) Terjemahkan, ethnographer (en) Terjemahkan, fotografer Edit nilai pada Wikidata
Bekerja diGothenburg Museum (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Karya kreatif
Singkatan nama zoologiKaudern Edit nilai pada Wikidata
Keluarga
Pasangan nikahTeres Kaudern (1911–) Edit nilai pada Wikidata


Walter Alexander Kaudern (24 Maret 1881 – 16 Juli 1942[1]), adalah seorang etnografer Swedia.

Kaudern mendapatkan gelar Ph.D pada tahun 1910 dan menjadi kurator dari Museum Gothenburg koleksi etnografi. Pada tahun 1906 hingga 1907 dan tahun 1911 hingga 1912, dia melakukan perjalanan penelitian ke Madagaskar dan kemudian melanjutkannya pada tahun 1916 hingga 1921 ke Hindia Belanda, khususnya pulau Sulawesi.

  1. ^ "Kaudern, Walter Alexander". Runeberg. Diakses tanggal 13 Januari 2017. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in